Cara unik itu dilakukan Deasy Prasetyo dan sejumlah warga Medayu Utara Gang 26, Medokan Ayu, Rungkut, Surabaya.
virus corona
Wali Kota Risma Juga Sempat Minta Pabrik Sampoerna di Surabaya Tutup
"Sampoerna ketemu Bu Wali pada 26 April. Di sana disampaikan, tolong Sampoerna tutup," kata Eddy Christijanto.
Alumni Fisip Universitas Jember Salurkan Bantuan Sembako dan APD
Alumni Fakulktas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik (Kafisip) Universitas Jember (UJ) itu membagikan sembako kepada warga terdampak Covid-19 di empat kelurahan.
Kronologi Terungkapnya Kasus Corona di Sampoerna Versi Pemkot Surabaya
Pemkot Surabaya memastikan telah bekerja sesuai dengan prosedur dan tahapan yang ketat untuk menangani kasus Covid-19 di pabrik rokok Sampoerna Kali Rungkut.
Pabrik Rokok Sampoerna Sempat Diminta Isolasi Pekerja di Hotel
Pada 27 April 2020, PT HM Sampoerna sepakat mengisolasi seluruh karyawannya yang positif rapid test di hotel wilayah timur Surabaya.
Disebut Terlambat, Pemkot Surabaya: Bukan Sampoerna yang Melapor
"Jadi kami bisa membantah apa yang disampaikan gubernur (Khofifah) bahwa ada laporan tanggal 14 April, itu keliru," kata M. Fikser.
Disebut Lambat Tangani Corona di Sampoerna, Pemkot Surabaya Membantah
"Jadi bukan Sampoerna yang melapor, tapi kami yang memanggil, karena kami menemukan," kata M. Fikser.
Pemakaman Jenazah Anggota Polisi di Sidoarjo Gunakan Protokol Covid-19
"Almarhun sudah sempat menjalani rapid test dan hasilnya nonreaktif atau negatif," kata Kasubbag Humas Polresta Sidoarjo, Ipda Tri Novi Handono.