Hingga hari ini, Minggu (26/4/2020), total ada 785 pasien di Jatim yang terkonfirmasi positif Covid-19. Yang sembuh 140 orang dan meninggal jadi 88 orang.
Wabah Virus Corona
Warga Surabaya yang Tinggal di Pasuruan Terkonfirmasi Positif Corona
Pria 44 tahun asal Rungkut, Surabaya itu sehari-hari tinggal di Kecamatan Beji, Kabupaten Pasuruan.
Cegah Pemudik Masuk Mojokerto, Polisi Sekat Kendaraan di 5 Perbatasan
Kasatlantas Polres Mojokerto AKP AM Ridho Ariefianto mengatakan, semua penumpang kendaraan bermotor akan dicek identitas dan suhu tubuhnya.
Catat! Ini yang Dilarang dan Diperbolehkan saat PSBB di Surabaya
Pembatasan sosial berskala besar (PSBB) di Surabaya itu diberlakukan mulai Selasa, 28 April hingga 11 Mei 2020.
Wacana PSBB Magetan, Bupati: Hanya Pembatasan Sosial di Desa Temboro
"Secara fisik sudah diberlakukan sepekan ini. Namun akan kami perketat lagi," kata Bupati Magetan, Suprawoto.
Wali Kota Risma Sosialisasi ke Pasar Pucang Surabaya Jelang PSBB
Semua yang masuk pasar dicek suhu tubuhnya oleh petugas dengan alat khusus. Bila suhu tubuhnya lebih dari 38 derajat, maka pengunjung dilarang masuk.
Kadinkes Positif Corona, Kepala dan Staf OPD se Mojokerto Dirapid Test
Gugus Tugas Percepatan Penanganan Covid-19 Kabupaten Mojokerto menyiapkan 2000 alat rapid test.
Cegah Penularan Covid-19, Balap Marmut di Probolinggo Dibubarkan
Balap marmut itu digelar di Dusun Ko'ong Desa Pondok Wuluh, Kecamatan Leces, Kabupaten Probolinggo.