jatimnow.com - Berita tentang doa dan harapan terbaik dipanjatkan istri Fachruddin Wahyudi Aryanto, salah satu bek Timnas Indonesia, menjadi pilihan pembaca di urutan pertama pada Selasa (28/12/2021).
Sedangkan berita tentang pegawai Samsat Ngawi yang meninggal bersimbah darah menjadi urutan kedua. Lalu di urutan ketiga, berita tentang kesepakatan pembangunan gereja di Lakarsantri, Surabaya.
Redaksi merangkum ketiga berita tersebut.
Doa Istri Fachruddin Aryanto untuk Timnas Indonesia di Piala AFF 2020
Doa dan harapan terbaik muncul dari istri Fachruddin Wahyudi Aryanto, salah satu bek Timnas Indonesia yang akan menghadapi laga final melawan Thailand dalam Piala AFF 2020.
Baca juga:
Kualifikasi Piala Asia U-17, Indonesia - Australia Bermain Imbang
Pegawai Samsat Ngawi Ditemukan Tewas Bersimbah Darah, Pembunuhan?
Seorang wanita yang sehari-hari bekerja sebagai pegawai Samsat ditemukan tewas bersimbah darah di sebuah warung dawet Jalan Ngawi-Maospati, Ngawi, Selasa (28/12/2021).
Baca juga:
Pemain Sepak Bola Legendaris Rudy Keltjes Tutup Usia
Temui Titik Terang, Warga Sepakat Pembangunan Gereja di Lakarsantri Dimulai
Pembangunan Gereja GKI di kawasan Lakarsantri telah mendapat restu dari warga. Dari proses diskusi yang melibatkan Ketua RW, Lurah, DPRD hingga Kepolisian, warga setempat sepakat pembangunan gereja bisa dimulai.