Polisi mendalami berbagai rekaman CCTV yang merekam aktivitas pengiriman surat panggilan palsu KPK yang dilakukan dalam satu malam.
Blitar
Berita Informasi Blitar hari ini
Pengunggah Surat KPK Palsu di Blitar Ditetapkan Tersangka
Meski ditetapkan sebagai tersangka, MT belum ditahan. Sebagai tersangka, polisi akan kembali melakukan pemeriksaan lebih lanjut.
Pemkot Blitar Buka Posko Pengaduan UMK
Posko ini memberikan solusi bila ada permasalahan antara pekerja dan pengusaha terkait besaran UMK 2019 yang telah ditetapkan.
Identitas Mayat yang Menyumbat Saluran Irigasi Terkuak
"Diduga korban ini terpeleset saat hendak buang air besar di sungai," ujar Kasubag Humas Polres Blitar Iptu Muhammad Burhanudin.
Ditempati Relokasi Pedagang Mastrip, Warga Gelar Aksi Penolakan
Penolakan ini terjadi karena para warga tak ingin trotoar disalahgunakan.
Warga Kaget Saluran Irigasi Tersumbat Mayat
Saat ditemukan, kondisi mayat sudah mengeluarkan bau busuk. Mayat mr. X tersebut memakai celana hitam dan menggunakan kaos warna merah.
Jarah Kayu Jati, Sutarmin Diamankan Perhutani Blitar
Petugas Perhutani Kabupaten Blitar ketika melakukan patroli hutan berhasil memergoki dan menangkap Sutarmin saat mengambil kayu jati curian.
Ibu Rumah Tangga ini Sembunyikan Ayam Curian di Lemari Dapur
Mujilah (34) warga Desa Lorejo, Bakung, Kabupaten Blitar, diserahkan ke Mapolsek Bakung setelah kedapatan mencuri ayam milik tetangganya.