Waspadai perubahan cuaca yang bisa terjadi kapan pun.
Berita Jawa Timur Terkini
PRUActive Family 2025, Cara Prudential Aktif Bersama Warga Surabaya
PRUActive Family 2025 menjadi bagian dari komitmen Prudential Indonesia sebagai mitra perlindungan tepercaya.
Semangat Santri Tuna Netra Warnai Peringatan Hari Santri di Surabaya
Santri tuna netra di Surabaya peringati Hari Santri Nasional 2025 dengan lomba hafalan dan baca Al-Qur'an Braille. Kegiatan ini meneguhkan semangat inklusi dan keteguhan iman para santri disabilitas di Jawa Timur
Raih Emas PON, 6 Atlet Gulat Jatim Dihadiahi Umroh Gratis PGSI
6 Atlet Gulat Jatim peraih emas PON Bela Diri 2025 Kudus diapresiasi PGSI Jatim dengan hadiah Umroh gratis. Simak kisah perjuangan Axel Mannuela tentang mental juara dan ajakan kolaborasi KONI Jatim.
Wabup Gresik Buka Festival Sate Kerang Randuboto dan Resmikan KDMP
Festival Sate Kerang Randuboto dan peresmian KDMP untuk bangkitkan warga pesisir.
DPD NasDem Gresik Gelar Cek Kesehatan Gratis dan Donor Darah
Kegiatan ini merupakan bentuk syukur atas perjalanan Partai NasDem yang telah berusia 14 tahun, sekaligus momentum untuk berbagi manfaat bagi masyarakat.
Buku Tambo Girisik Resmi Diluncurkan di Malam Puncak Literatutur 2025
Buku ini berupaya memotret Gresik bukan hanya dari sudut pandang warga lokal, tetapi juga dari perspektif para penulis luar daerah.
Makanan Hangat dari Indonesia Jadi Harapan Baru Pengungsi di Gaza Tengah
Lembaga Teman Baik salurkan 3.000 paket makanan hangat untuk pengungsi di Kamp Al-Quds, Jalur Gaza, di tengah gencatan senjata yang rapuh. GM Dedi Setiawan tegaskan komitmen amanah donatur.