"Tidak ada korban jiwa karena pemilik rumah sedang berada di luar," kata Kepala Dinas Pemadam Kebakaran Bojonegoro, Sukirno
Berita Jawa Timur Terkini

Cerita Terungkapnya Nama Aris dan Aziz Pemutilasi Penari asal Kediri
Nama Aris dan Aziz muncul setelah tim gabungan yang dipimpin Kasubdit Jatanras Polda Jatim, AKBP Leonard Sinambela melakukan penyelidikan hari ke tujuh.

MK Tolak Permohonan Aturan Pengumuman Hasil Hitung Cepat
"Amar putusan mengadili menolak permohonan pemohon untuk seluruhnya," ujar Ketua Majelis Hakim Konstitusi, Anwar Usman.

TKD Jatim: Pukul 13.00 Bukan Batas Akhir Pencoblosan
"Asalkan pemilih itu sudah terdaftar atau sedang mendaftar maksimal pukul 13.00," kata Ketua TKD Jatim Irjen Pol (Purn) Machfud Arifin.

Situs Kuno di Proyek Tol Malang Kembali Diteliti, Ini Hasilnya
Penelitian kali ini dilakukan Tim Balai Arkeologi Yogyakarta dengan penggalian selama empat hari yaitu 10-14 April 2019.

Gudang Surat Suara Pemilu 2019 di Kuala Lumpur Dijaga Ketat
Ruang rapat Diponegoro dan Aula Hasanuddin digembok rapat dan di depan aula ada petugas keamanan kedutaan yang berjaga di depan pintu masuk.

Ini TPS Bertema Avengers di Surabaya, Keren
Pada hari H pencoblosan 17 April 2019, petugas TPS akan memakai kostum superhero, mulai dari Batman hingga Spiderman.

Partisipasi Pemilih di China Tinggi, Berbeda dengan Pemilu 2014
Tingkat partisipasi pemilih pada Pemilu 2019 di China cukup tinggi. Pada Pemilu 2014, tingkat partisipasi pemilih jauh di bawah 50 persen.