Berkeliling mendatangi sekolah SD dan TK dari pintu ke pintu untuk memperkenalkan Wisata Edukasi Kampung Inspirasi sebagai program tematik siswa yang sesuai dengan kurikulum resmi. Setahun, hanya 10 sekolah yang percaya dan berkunjung.
Wiyata

MoU Pemkab Probolinggo - Unuja Paiton jadi Penggerak Peningkatan Kualitas Pendidikan
“MoU yang telah kita tandatangani hari ini adalah tonggak penting dalam upaya kami untuk memajukan sektor pendidikan di wilayah Kabupaten Probolinggo," ucap Pj Bupati Probolinggo.

Mahasiswa UB Malang Temukan Cangkang Tiram untuk Bahan Baterai
Tim ini melakukan riset terhadap kandungan kalsium oksida yang ada pada cangkang tiram sebagai bahan baku baterai.

SMPN 2 Tulungagung Akui Adanya Sumbangan, Ini Penjelasannya
"Pada pertemuan itu tidak muncul nominal sumbangan, lalu komite mengumumkan besaran sumbangan melalui grup whatsapp, jadi bukan sekolah yang menentukan besarnya sumbangan, tapi komite," ujar Gatot Pribadi.

Wali Murid SMPN 2 Tulungagung Keberatan Sumbangan Rp600 Ribu untuk Parkir dan Paving
"Kami hanya menerima pemberitahuan sumbangan melalui WhatsApp dan tidak ada surat resmi yang bertanda tangan kepala sekolah atau komite," ujar AF.

Surabaya Kampanye Permainan Tradisional, Ajak Perang Lawan Gadget
"Tujuannya untuk menggerakan kebersamaan dan kekompakan agar anak-anak tidak bermain gadget saja,” kata Eri.

SMPN 1 Lamongan Sabet Juara 1 Lomba Pangan Sehat dari BPOM
"Kantin sekolah merupakan tempat di sekolah yang menjual jajanan anak sekolah yang pembinaannya langsung dilakukan oleh lingkungan sekolah yaitu oleh guru, orang tua siswa, dan siswa itu sendiri," ungkap Yayuk.

Siswa SMAN 4 Bangkalan Salat Gaib untuk Korban Palestina
"Ya gak tega dengan kondisi yang ada di sana. Kami doakan semoga segera membaik dan perang di sana segera selesai," kata Sulastri.