Fuad Benardi diperiksa polisi terkait perizinan proyek yang menyebabkan Jalan Raya Gubeng ambles. Padahal, Anak Wali Kota Risma itu bukan orang dalam proyek.
Narendra Bakrie
Anak Wali Kota Risma Diduga Terlibat Perizinan Proyek di Gubeng
"Ya, soal Gubeng. Terkait mekanisme izin," kata Kabid Humas Polda Jatim, Kombes Pol Frans Barung Mangera.
Anak Wali Kota Risma Diperiksa Polisi Terkait Amblesnya Raya Gubeng
Fuad Benardi, anak Wali Kota Tri Rismaharini itu diperiksa di Subdit Tipidter Ditreskrimsus Polda Jatim sejak pukul 09.00 Wib.
Sindikat Narkoba Jaringan Aceh-Surabaya Dibongkar, 5 Orang Ditangkap
Lima orang sindikat narkoba jaringan Aceh-Surabaya itu ditangkap BNNP Jatim setelah melakukan transaksi empat paket sabu-sabu dengan berat total 980 gram.
Sandiaga Uno Kampanye Akbar di Lamongan Gandeng Nissa Sabyan
"Mas Sandi hari ini kampanye akbar di di Desa Sidayulawas, Brondong, Lamongan," kata Ketua Bidang Penggalangan dan Relawan BPP Jatim, Hendro Tri Subiantoro.
Bayar Tempe dengan Uang Palsu Pemberian Pacar, Wanita ini Ditangkap
Wanita asal Purbalingga, Jawa Tengah itu tepergok membawa uang palsu 4 lembar seratus ribuan pemberian pacarnya saat belanja di Pasar Srengat, Blitar.
Begini Akal Bulus BIN Gadungan yang Kuras Harta Pacar di Mojokerto
BIN gadungan itu berkenalan dengan perempuan calon korbannya melalu media sosial Facebook, berlanjut ke WhatApps kemudian mengaku sebagai anggota BIN.
Sopir Mengantuk, Truk Cold Diesel Terbalik di Tol Gempol
Sebelum terbalik, Truk Colt Diesel bernopol AG 8425 UI yang disopiri Samingun warga Wadang Ngasem, Bojonegoro itu menabrak pembatas jalan tol.