"Selain tidak memperbolehkan pendaki naik, para pendaki yang terlanjur naik kemarin kita perintahkan untuk turun," kata Plt Kepala BBTNBTS, Agus Budi Sentosa.
Achmad Titan
Kasus Corona Naik, 1 Desa di Kecamatan Junrejo Kota Batu Terapkan PSBL
Desa Tlekung, Kecamatan Junrejo, Kota Batu menerapkan Pembatasan Sosial Berskala Lokal (PSBL) imbas meningkatnya jumlah penderita Covid-19.
Kabar Wali Kota Malang Sutiaji Terpapar Covid-19 Dibantah
"Beliau tidak ke kantor karena kelelahan dengan padatnya jadwal. Lalu ada sedikit masalah kesehatan di kakinya," kata Humas Pemkot Malang, Nur Widianto.
Air PDAM Kota Malang Berbau Minyak, Polisi Periksa 12 Saksi
"Saat ini kasus sudah masuk tahap penyidikan. Total ada 12 orang sudah diperiksa," kata Kapolres Malang, AKBP Hendri Umar.
PJT I Beri Suntikan Modal dan Pelatihan untuk Pelaku UMKM di Jatim
Pelatihan untuk para pelaku UMKM di Jatim itu digelar Perum Jasa Tirta I (PJT I) secara virtual.
Diduga Depresi, Mantan Napi asal Malang Ditemukan Tewas Gantung Diri
"Dia merupakan narapidana asimilasi kasus pencabulan anak. Mungkin karena depresi ia nekat mengakhiri hidupnya," kata Kasubag Humas Polres Malang, Iptu Bagus.
Warga Kota Batu Penghina TNI Ditetapkan Tersangka
Kasat Reskrim Polres Batu, AKP Jeifson Sitorus mengatakan, penetapan tersangka dilakukan penyidik setelah melakukan pemeriksaan intensif terhadap pelaku.
Dilaporkan Hilang Empat Hari, Pemuda di Malang Ditemukan Tewas
Ridho (25) ditemukan dalam keadaan meninggal dunia di Sungai Lesti, Desa Wonokerto, Kecamatan Bantur, Kabupaten Malang.