Gedung Gresik Universal Science dibangun menggunakan APBD murni, terdiri dari tiga lantai dengan total 12 zona edukasi.
Yanuar D
Harga Pangan di Kediri Relatif Stabil Jelang Nataru, Stok Beras Aman
Pemantauan dilakukan sebagai langkah antisipatif untuk menjaga stabilitas harga dan memastikan ketersediaan bahan pokok tetap aman selama periode Nataru.
Pasutri di Lamongan Kompak Curi Motor, Suami Kabur Istri Diringkus Polisi
“Kedua pelaku berangkat bersama dari Tuban menuju Lamongan,” kata Kasi Humas Polres Lamongan, Ipda M. Hamzaid.
Pertalite Tercampur Air di Lamongan, Polisi Temukan Kebocoran Tandon SPBU
Pengecekan menggunakan pasta air menunjukkan adanya campuran air dengan ketinggian sekitar 8 sentimeter di dalam tandon.
Polres Gresik Ramp Check dan Tes Urine Sopir Angkutan Umum di Terminal Bunder
Ramp check dilakukan untuk memastikan kelayakan operasional kendaraan angkutan umum, meliputi kondisi teknis kendaraan, kelengkapan administrasi, serta kesiapan pengemudi dan kondektur.
Bupati Lamongan: Perbaikan Ornamen Paduraksa Tunggu Masa Libur
“Karena memang itu hanya ornamen, dibuat dari kayu dan gips, sehingga kekuatannya memang tidak dipertimbangkan untuk menghadapi angin kencang seperti kemarin,” ujar Pak Yes.
Mas Dhito Tegaskan Tak Ada Pesta Kembang Api saat Malam Tahun Baru di Kediri
Menurut Mas Dhito, tidak etis ketika ada saudara yang mengalami musibah, namun tetap melakukan perayaan secara berlebihan.
Ribuan PPPK Paruh Waktu di Jember Terima SK, Gus Fawait: Masalah Kemanusiaan
Bupati Jember menegaskan banyak dari PPPK Paruh Waktu telah mengabdi puluhan tahun.