Keterlibatan masyarakat dalam FKP Regsosek merupakan hal penting, sekaligus menjadi bagian untuk pembangunan yang bersifat partisipatif.
Politik dan Pemerintahan Pasuruan
Berita Informasi Politik dan Pemerintahan Pasuruan hari ini
Mas Adi Minta Pegawai Pemkot Pasuruan Berkomitmen Wujudkan Reformasi Birokrasi
Menurut Wakil Wali Kota Pasuruan, Adi Wibowo (Mas Adi), hal itu untuk menindaklanjuti sosialisasi reformasi birokrasi tematik yang dilaksanakan Kementerian PAN RB.
Fatma Doakan Lansia Karang Werda Sumber Asih Juara 1 Tingkat Provinsi Jatim
Tim penilai dari Dinsos Jatim disambut langsung oleh Ketua TP PKK Kota Pasuruan, Fatma Saifullah Yusuf.
Wali Kota Pasuruan Sapa Warga Lewat Program Pembangunan dan Layanan Publik
Namun, pekerjaan rumah masih banyak yang harus dilakukan dengan harapan Kota Pasuruan makin maju, makin indah, dan makin harmoni.
6 Bacalon DPD RI Pemilu 2024 yang Berebut Suara di Pasuruan
"Pleno rekapitulasi hasil verfak kedua pencalonan DPD RI yang punya dukungan minimal sudah kami lakukan senin kemarin malam. Hari ini tahapannya rekap di KPU Provinsi Jatim," jelas Fatimatuz Zahro.
Bukber Bareng Sinta Nuriyah Wahid saat Safari Ramadan ke Pasuruan, Simak Pesannya
Sinta Nuriyah Wahid, isteri Presiden RI Ke-4 Abdurrahman Wahid, melakukan Safari Ramadan ke Kecamatan Rembang, Kabupaten Pasuruan.
Hearing di DPRD Kabupaten Pasuruan, Pedagang Pasar Gondanglegi Merasa Dianaktirikan
"Dulu tahun 2018 Bupati Pasuruan, Irsyad Yusuf pernah melakukan diskusi terkait revitalisasi Pasar Gondanglegi. Namun sampai sekarang tidak ada bukti nyatanya, warga Kecamatan Beji seakan-akan dianaktirikan," terangnya.
Alhamdulillah, Honor Modin di Kota Pasuruan Naik 100 Persen
Menurut Gus Ipul, bila anggaran pemerintah bertambah, maka dirinya bertekat menaikkan honor modin secara bertahap hingga Rp1 juta per bulan.