Kabid Kedaruratan BPBD Kabupaten Malang, Sadono Irawan mengatakan, saat ini 7 orang penghuni tiga rumah itu sudah mengungsi ke rumah saudaranya.
bencana
Jatim Bantu Beras 20 Ton & Uang Rp 2 M ke Korban Bencana Sulbar-Kalsel
Pemprov Jatim akan mengirimkan bantuan untuk korban bencana alam di Sulawesi Barat dan Kalimantan Selatan melalui KRI Banda Aceh pada Selasa (26/1/2021).
Seram, Puting Beliung Besar Muncul di Waduk Gajah Mungkur
UPT BMKG Stasiun Meterologi Ahmad Yani Semarang telah melakukan analisis terkait fenomena waterspout yang terjadi di kawasan Waduk Gajah Mungkur itu.
Pencarian Korban Longsor di Sumedang Tuntas, Total 40 Orang Meninggal
"Seluruh korban berhasil ditemukan. Dan operasi pencarian saya nyatakan ditutup tadi malam," kata Kepala Kantor SAR Bandung, Deden Ridwansah.
Polisi di Kota Mojokerto Peduli Bencana: Salat Gaib dan Kirim Bantuan
Salat gaib dilaksanakan di Lapangan Patih Gajah Mada Polres Mojokerto Kota dipimpin pengasuh Ponpes Miftahul Hikmah, KH M Shodikin.
Risma Pastikan Kemensos Telah Respons Cepat Tangani Bencana
Kemensos langsung turun ke lapangan melalui pilar sosial, seperti Tagana, pekerja sosial, dan juga Unit Pelayanan Teknis (UPT) setempat.
Gempa Mamuju, Kantor Gubernur Sulbar dan Rumah Sakit Roboh
Gedung kantor Gubernur Sulawesi Barat (Sulbar) dan rumah sakit yang terletak di Kabupaten Mamuju roboh akibat goncangan gempa 6,2 magnitudo.
Ribuan Rumah di Kalsel Terendam Banjir antara 2-3 Meter
Kondisi terparah masih terjadi di dua kabupaten yaitu Banjar dan Tanah Laut.