Paket ‘penangkal' virus corona ddibagikan oleh anggota DPRD pada warga Kota Surabaya yang meintas di Jalan Yos Sudarso.
DPRD Surabaya
Cegah Corona, Dewan akan Bagi Ribuan Antiseptik hingga APD di Surabaya
DPRD Kota Surabaya akan membagikan 5 ribu vitamin, 2 ribu botol hand sanitizer (antiseptik) dan 2 ribu sabun cuci tangan hingga alat pelindung diri (APD).
Soal Regulasi Pasar, Pemkot Surabaya Diminta Tegas dan Adil
Keberadaan pasar di Kota Surabaya harus sesuai zonanya dan diharapkan tidak ada pasar baru di pusat kota.
Soal Pipa PDAM Bocor, Dewan Ingatkan Pemkot Surabaya
Pemerintah Kota (Pemkot) Surabaya diingatkan untuk koordinasi dengan PDAM Surya Sembada sebelum memberikan izin proyek.
Rumah Guru Honorer yang Derita Pembekuan Darah di Otak akan Dibangun
Komisi D DPRD Kota Surabaya menengok rumah mantan guru honorer SDN Kertajaya I di Surabaya, Eko Sumantoyo yang menderita pembekuan darah di bagian otak.
Komisi D Respon Viral Pasien BPJS di RS Soewandi Mengaku Dibentak
"Setelah kami tahu ada viral itu, kami langsung melakukan klarifikasi ke Soewandi," kata Ketua Komisi D DPRD Surabaya, Chusnul Chotimah.
Trotoar di Surabaya Diusulkan Tak Lagi Gunakan Keramik, Ini Alasannya
Usulan itu disampaikan Ketua Komisi C DPRD Kota Surabaya Baktiono.
Ketua DPRD Bali Bawa 400 Pohon Bambu saat Kunjungi PLTSa di Surabaya
Ketua DPRD Provinsi Bali I Nyoman Adi Wiryatama berdiskusi dengan Wali Kota Surabaya Tri Rismaharini terkait kerjasama penanganan sampah.