Sementara antrean kendaraan di pintu keluar tol Ngawi sekitar 1 kilometer. Selepas pintu keluar tol, arus lalu lintas kembali lancar.
Jawa Timur
Arus Mudik H-1 Lebaran, Kapolda: Lalu Lintas di Jatim Lancar
"Alhamdulillah lancar. Berbeda dengan Jawa Barat maupun di Jawa Tengah. Alhamdulillah (di Jatim) relatif lancar," kata Machfud.
Jembatan Tol Jombang-Kertosono Difungsikan Mulai Sabtu Besok
"Ini sebagai solusi mengatasi kepadatan mobilitas transportasi di jalan utama dari Surabaya ke luar kota," ujar Gubernur.
Perbaikan Selesai, Jembatan Widang Dapat Digunakan Jalur Mudik
Pakde Karwo yang didampingi Kepala BBPJN VIII Ketut Dharmawahana pun membuka kembali operasi jembatan tersebut.
.jpeg)
Perkumpulan Lembaga Masyarakat Desa Hutan Dideklarasikan, Kenapa?
Deklarasi ini untuk menyelesaikan permasalahan serta mengatasi kesulitan-kesulitan yang selama ini dirasakan oleh masyarakat desa hutan di Jawa Timur.

Jelang Lebaran, Pertamina Sebar Satgas Awasi Distribusi BBM dan LPG
jatimnow.com - Pertamina Marketing Operation Region V (MOR V) yang meliputi wilayah Jawa Timur, Bali dan Nusa Tenggara, mulai menyebar Tim Satuan
Gubernur, Pangdam, Kapolda Tinjau Keamanan Gereja-Gereja di Surabaya
Tiga pimpinan tersebut berbincang-bincang dengan romo atau pendeta di setiap gereja yang dikunjunginya.

Gubernur: Polri dan TNI Jamin Keamanan di Jawa Timur
Keamanan semakin membaik, disertai dengan perekonomian ikut berjalan baik. Hal itu juga tak lepas dari jaminan keamanan dari Polri dan TNI di Jatim.