Sidang dengan terdakwa Gilang Aprilian Nugraha Pratama (G) yang digelar di Pengadilan Negeri (PN) Surabaya kini memasuki pemeriksaan saksi.
Kejaksaan Negeri
Sidang Hak Paten Konstruksi, Hakim Tolak Eksepsi Terdakwa
"Menolak eksepsi kuasa hukum terdakwa, dan memerintahkan kepada jaksa penuntut umum untuk melanjutkan sidang," kata Ketua Majelis Hakim Achmad Peten Sili.
Jual Beli Ikan Fiktif Rp 8,29 Miliar, Eks Dirut Puspa Agro Ditahan
Eks Dirut Abdullah Muhibuddin dan Staf Trading PT Puspa Agro Hery Jamari ditahan Kejari Sidoarjo atas kasus dugaan jual beli ikan fiktif Rp 8,29 miliar.
Sidang Hak Paten Konstruksi, Jaksa Minta Hakim Tolak Eksepsi Terdakwa
"Menyatakan menolak keseluruhan eksepsi dan menyatakan dakwaan mempunyai dasar hukum yang sah serta melanjutkan pokok perkara," kata Jaksa Satya Wirawan.
Mengenal Aplikasi Jaksa Menjaga Desa Sejahtera Milik Kejari Kota Batu
Kajari Kota Batu, Supriyanto menyebut, aplikasi ini untuk memonitor dan memberikan pendampingan penyaluran dan serapan dana desa (DD) berbasis digitalisasi.
Kejari Musnahkan Barang Bukti dari 127 Perkara
Barang bukti hasil kejahatan dari 2019 hingga Oktober 2020 dimusnahkan oleh Kejaksaan Negeri (Kejari) Ponorogo. Barang bukti yang dimusnahkan dari 127 perkara.
Dugaan Mark Up Lahan SMA 3 Kota Batu Naik ke Tahap Penyidikan
"Ya tahapannya sudah kita naikkan ke penyidikan. Sudah ada peristiwa pidana korupsinya," kata Kajari Kota Batu, Supriyanto.
Pegawai BRI yang Tilap Uang Rp 2,1 Miliar Hanya untuk Judi Dipecat
Pegawai BRI Cabang Dolopo berinisial RS yang telah ditetapkan sebagai tersangka kasus korupsi karena terbukti menyedot uang nasabah Rp 2,1 Miliar dipecat.