"Saya melihat yang potensial ada sekitar empat sampai enam pemain. Ada di sayap, kemudian stopper, di striker," jelas Pelatih Persela Lamongan, Fakhri Husaini.
Liga 2 Indonesia

Seleksi Pemain Asli Lamongan, Fakhri Husaini Temukan Beberapa Talenta Potensial
70 pemain muda potensial asli Lamongan menunjukan kepiawaiannya di hadapan Pelatih Kepala Persela, Fakhri Husaini di Stadion Surajaya.

Ssst... Diam-diam Persela Lamongan Gaet Pemain Berlabel Timnas Indonesia
"Sedang kita lakukan, tentu dengan rekomendasi dan pertimbangan Coach Fakhri," ujar Manajer Persela Lamongan, Fariz Julinar Maurisal.

Pelatih Persik Kediri Javier Roca Kepincut Gaya Ngeyel Rahel Radiansyah
Winger kelahiran Palangkaraya itu disiapkan untuk menambah daya gedor Persik Kediri di kompetisi musim mendatang.

Wajah Baru Manajemen Persela Lamongan di Liga 2
Persela Lamongan menunjuk Fariz Julinar Maurisal sebagai manajer tim yang baru usai terdepak dari kompetisi Liga 1.

Barito Putera Kalahkan Persik Kediri, Persela Lamongan Degradasi
Persela Lamongan dapat dipastikan tersingkir dari kompetisi kasta tertinggi sepak bola Indonesia. Hal itu setelah Barito Putera berhasil menekuk Persik Kediri.

Gresik United Lolos Liga 2 Usai Kalahkan PSGC 3-0
Gresik United menjadi tim ketiga asal Jawa Timur yang promosi ke Liga 2 setelah mengalahkan PSGC Ciamis dengan skor telak 3-0 Stadion Delta Sidoarjo.

Persedikab Kediri Gagal Lolos Liga 2, Mas Dhito Minta Maaf
Ketua Umum Persedikab, Hanindhito Himawan Pramono meminta maaf kepada masyarakat Kabupaten Kediri, atas kegagalan timnya lolos ke Liga 2 musim mendatang.