Kepala Stasiun RRI Surabaya, Sumarlina mengatakan bahwa hasil swab ketiga itu memastikan bahwa seluruh karyawan negatif Covid-19 seperti hasil swab kedua.
lockdown
Swab Ketiga 54 Pegawai Belum Keluar, RRI Surabaya Perpanjang Lockdown
Aktivitas di Kantor RRI Surabaya Jalan Pemuda rencana akan dijalankan kembali pada 1 Agustus 2020.
54 Pegawai Terpapar Covid-19, Stasiun RRI Surabaya Juga Lockdown
"Benar, lockdown dari tanggal 27 Juni sampai dengan dua tiga minggu ke depan," jawab Kepala Stasiun RRI Surabaya, Sumarlina.
Dua Karyawan Meninggal dan 6 Reaktif, Stasiun TVRI Jatim Lockdown
"Belum bisa kami pastikan apakah kedua almarhum positif Covid-19 atau negatif," kata Kepala Stasiun TVRI Jawa Timur, Akbar Sahidi.
Warga Desa di Magetan ini Gunakan Meriam Bambu Usir Pendatang
Mencegah penyebaran Virus Corona (Covid-19), para pemuda di Magetan mengusir pendatang atau pemudik di pintu masuk desa menggunakan meriam bambu.
Video: Kantor Kecamatan dan Kelurahan Tandes Surabaya 'Lockdown'
jatimnow.com - Kantor Kecamatan dan Kelurahan Tandes Pemerintah Kota (Pemkot) Surabaya 'di-lockdown' alias tutup sementara. Kantor ini untuk
Kantor Kecamatan dan Kelurahan Tandes 'Lockdown', Ini Pemicunya
"Pelayanan terhadap warga ada dengan sistem online. Yang tatap muka sementara tidak dulu," kata Kabag Humas Pemkot Surabaya, Febriadhitya Prajatara.
Kantor Kecamatan dan Kelurahan Tandes Surabaya 'Lockdown', Ada Apa?
Di pagar pintu masuk tertulis 'MOHON MAAF PELAYANAN KANTOR KELURAHAN DAN KECAMATAN TANDES TUTUP SEMENTARA s/d 28-04-2020'.