Kabid Humas Polda Jatim Kombes Pol Frans Barung Mangera mengatakan, Polda Jatim telah menerjukan sebanyak 300 Personel yang berangkat ke Sampang untuk backup.
Madura
Mapolsek Tambelangan Dibakar, Forkopimda Jatim Temui Tokoh di Madura
Selain akan menemui para tokoh agama dan masyarakat di Sampang, Madura, Kapolda dan Gubernur Jatim serta Pandam V/Brawijaya akan meninjau lokasi.
Diduga Buntut Jakarta Rusuh, Mapolsek Tambelangan Madura Dibakar
Mapolsek Tambelangan yang berada di Kabupaten Sampang itu dibakar setelah jumlah polisi yang meredam aksi massa tidak seimbang.
Massa Bersenjata Bambu Runcing Geruduk Mapolres Pamekasan Madura
Karena ada provokasi, situasi menjadi memanas dan massa pengunjuk rasa yang hendak pulang, berbalik melempari polisi dengan batu dan botol.
Kapolda Jatim Soal Ancaman Penutupan Suramadu: Tidak Akan Terjadi
Polda Jatim bahkan menyebut sudah menarik pasukan yang sebelumnya standby di sekitar Jembatan Suramadu itu.
Video: Razia Massa People Power, Polisi Temukan Bom Molotov
jatimnow.com - Polda Jatim mengamankan tiga mobil Elf berpenumpang 54 santri yang berasal dari Pondok Pesantren (Ponpes) Al Misdat, Lenteng,
Beredar Ancaman Blokir Jembatan Suramadu, Ini Respon Polisi
"Itu jembatan untuk kepentingan umum jangan dikaitkan untuk kepentingan tertentu," imbau Kabid Humas Polda Jatim, Kombes Pol Frans Barung Mangera.
4 Bom Molotov Ditemukan di Kendaraan yang Diduga Massa People Power
"Tadi ada kita lihat benda yang mencurigakan. Kalau saya lihat, botol yang berbau minyak tanah," Kata Kapolda Jatim, Irjen Pol Luki Hermawan.