Kejari Kota Mojokerto mengusut dugaan korupsi window dressing pembiayaan dari PT Bank Pembiayaan Rakyat Syariah (BPRS) senilai Rp50 miliar.
Mojokerto
Hari Jadi ke-21, Pasmar 2 Gelar Perlombaan Dayung di Mojokerto
Danmenkav 2 Kolonel Marinir Kakung Priyambodo mengatakan, gelaran lomba ini rencana akan dilaksanakan pada 11 sampai 22 Maret 2022.
Komplotan Curanmor yang Ditembak di Mojokerto Beraksi 11 Lokasi
Kapolres Mojokerto Kota AKBP Rofiq Ripto Himawan mengatakan, pelaku beraksi sebanyak 11 lokasi di berbagai kabupaten, selain Kota Mojokerto.
Tiga Komplotan Curanmor Dibekuk di Mojokerto, 2 Ditembak
Saat dua di antaranya diberi tindakan tegas di bagian kaki, satu orang berhasil kabur, sementara satu lainnya menyerahkan diri.
Video: Berkas Kasus Randy Bagus Dilimpahkan ke Kejari Mojokerto
Mojokerto - Berkas kasus tersangka aborsi, Randy Bagus Hari Sasongko (21) telah dilimpahkan ke Kejaksaan Negeri (Kejari) Kabupaten Mojokerto
Dilimpahkan ke Kejari Mojokerto, Ini Penampakan Randy Bagus Pakai Rompi Tahanan
Randy dijerat pidana dengan ancaman maksimal 5 tahun 6 bulan penjara.
Foto: Penampakan Randy Bagus, Tersangka Kasus Aborsi saat di Kejari Mojokerto
Randy Bagus tampak mengenakan kaos hitam dengan tangan diborgol. Rambut pecatan polri ini terlihat panjang dan berantakan.
Rumah Anggota TNI AU di Mojokerto Dibobol Pencuri, Emas hingga Murai Raib
Pembobolan itu terjadi ketika Ritno Puji Santoso, istrinya Ika Yuni dan anaknya sedang tidak berada di rumah.