Monumen ini ditempatkan di perbatasan Ponorogo-Madiun, dengan tulisan Ponorogo Zero Knalpot Brong.
Ponorogo

Wabah PMK di Ponorogo, Harga Sapi dan Kambing Anjlok
"Sapi saya ini cuma ditawar Rp8 juta per ekor. Padahal biasanya bisa laku Rp16 juta," ucap Suyadi, pedagang sapi asal Desa Tajug, Kecamatan Siman.

Harga Rawit di Ponorogo Masih Tinggi, Pembeli Beralih ke Cabai Kering
“Cabai rawit sekarang harganya Rp95 ribu per kilogram. Banyak pembeli yang memilih cabai kering karena harganya lebih murah,” ujar Evita.

9 Pasar Hewan di Ponorogo Tutup 2 Pekan, Cegah Penyebaran PMK
"Petugas juga ditempatkan di pasar untuk memastikan penutupan berjalan lancar," ujar Ringga.

Harga Cabai di Ponorogo juga Melonjak Rp100 Ribu, Efek Cuaca?
"Musim hujan membuat banyak cabai rawit membusuk. Bahkan banyak yang rontok sebelum dipanen, " ujar Suprihatin.

500 Vaksin Tersedia Cegah Ternak Terinfeksi PMK di Ponorogo
Vaksinasi ini diprioritaskan untuk wilayah yang masih tergolong zona hijau atau bebas PMK.

Makan Bergizi Gratis di Ponorogo, Siswa: Rasanya Enak Sekali
Menu yang disiapkan berupa nasi putih, telur orak-arik, sayur campur buncis, wortel, brokoli, tahu goreng, buah pisang, dan susu.

Ponorogo Tuan Rumah Liga 4 Jatim Grup P, Ini Jadwal Pertandingan
Sugiri Sancoko menyatakan bahwa Stadion Batoro Katong sudah siap sepenuhnya menyambut turnamen ini.