"Di putaran pertama kami kalah. Karena itu di putaran kedua ini kami berusaha maksimal untuk membalas kekalahan," ujar Pelatih Persebaya, Aji Santoso.
PSM Makassar
Berita Informasi PSM Makassar Hari Ini

Aji Santoso Minta Pemain Persebaya Lebih Fokus saat Hadapi PSM
"Supaya dalam pertandingan melawan PSM tidak terjadi kesalahan yang sama," ujar Pelatih Persebaya, Aji Santoso.

Akhirnya! Arema Jamu PSM Makassar di Stadion PTIK Jakarta
Manajemen Arema FC bisa bernapas lega setelah Singo Edan mendapatkan stadion saat menjamu PSM Makassar, Sabtu (4/2/2023)