"Saya akan mengganti jika saat kurban nanti sapi yang telah dibeli itu sakit," jelas Samiran.
sapi
Gubernur Khofifah Kunjungi Lamongan, Pastikan Hewan Kurban di Jatim Surplus
Selain kambing dan sapi, Khofifah juga mengabarkan bila seluruh hewan kurban termasuk domba maupun kerbau di Jatim juga surplus.
BPBD Umumkan PMK di Jatim Terkendali, Ini Datanya
Data di Posko Terpadu Penanganan Penyakit Mulut dan Kuku pada hewan terpampang data yang semakin membaik.
Distribusi Ternak ke Jatim Diperketat Jelang Lebaran, Pastikan Daging Aman Dikonsumsi
Kita mengantisipasi jangan sampai daging sapi yang beredar di masyarakat adalah daging yang berpenyakit. Melainkan daging sapi yang aman dikonsumsi,” kata Kalaksa BPBD Jatim.
Sempat Menyebar di 14 Kecamatan, Kasus LSD di Jombang Diklaim Turun 50 Persen
"Kini jumlahnya ada 992 ekor. Mulai 6 Januari sampai Maret sekarang ini tercatat itu. Tapi penyembuhan sudah 50 persen. Itu ada di 14 kecamatan," ungkap Bupati.
Penyakit LSD Hewan Ternak di Ponorogo Meluas, 49 Ekor Sapi Positif
Kepala Dipertahankan Ponorogo, Masun mengatakan, angka itu diperoleh setelah sampel yang diambil oleh tim Balai Besar Veteriner Wates Yogyakarta keluar.
Permudah Pendataan, Ternak di Bangkalan Dipasang Eartag
Pemkab Bangkalan memanfaatkan teknologi digital untuk setiap ternak, dengan memasang eartag yang memiliki banyak fungsi.
Pasar Hewan Tulungagung Dibuka Lagi, Harga Sapi Naik
Kenaikan harga ternak sapi ini dikarenakan menurunnya jumlah populasi akibat serangan penyakit PMK.