Mobil respon cepat Vaksin Merdeka inisiasi Kapolrestabes Surabaya Kombes Akhmad Yusep Gunawan itu diluncurkan Kapolda Jatim, Irjen Pol Nico Afinta.
Vaksinasi Covid 19
Program Vaksinasi Presisi Merdeka di Surabaya Sediakan 1500 Dosis
Polrestabes Surabaya bersama Warna-Warni Gunawangsa Tidar, menggelar vaksinasi untuk sambut hari Kemerdekaan ke-76 RI.
Polairud Polda Jatim Gelar Vaksin untuk Kru Kapal di Surabaya
"Sasarannya kali ini adalah para kru kapal. Ada sekitar 50 orang," kata Wadir Polairud Polda Jatim, AKBP Mustofa.
HIPMI Gelar Vaksinasi Masal di Gresik, Sediakan 10.000 Dosis Pertama
Sebanyak 10 ribu dosis vaksin disiapkan BPP HIPMI, BPD HIPMI Jatim, dan BPC HIPMI Gresik untuk pelaksanaan massal di Pelabuhan Gresik.
Terima Dosis Tambahan 136 Ribu Vaksin, Pemkab Target Disabilitas dan Puskesmas
Pemkab Banyuwangi terus melakukan percepatan pelaksanaan vaksinasi covid 19 dosis dua, dengan dipantau langsung Bupati Banyuwangi, Ipuk Fiestiandani.
Tenaga Kesehatan di Mojokerto Mulai Divaksin Dosis 3
Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Mojokerto memperkuat para tenaga kesehatan (nakes) dengan memberikan vaksin dosis ketiga sebagai booster.
Beri Toleransi Aktivitas di Surabaya, Polda Jatim Siapkan 10 Ribu Dosis Vaksin
"Kami kendorkan, sehingga masyarakat bisa beraktivitas," kata Kapolda Jatim Irjen Pol Nico Afinta di Mapolrestabes Surabaya.
Penyandang Disabilitas di Ponorogo dan Situbondo Juga Divaksin Covid-19
Pelaksanaan Vaksinasi Covid-19 bagi penyandang disabilitas juga dilaksanakan di Ponorogo dan Situbondo.