Kakanwil Kemenkumham Jatim, Imam Jauhari mengungkapkan 8 orang yang bebas itu tiga mendapatkan pembebasan bersyarat (PB) dan lima mendapatkan cuti bersyarat (CB).
warga binaan lapas

272 Waga Binaan Lapas Bojonegoro Diusulkan Dapat Remisi Lebaran 2023
Kasi Binadik Lapas Bojonegoro, R. Gatot Suariyoko menyebut, penerima remisi itu warga binaan dari tindak pidana umum maupun narkotika. Untuk yang tipikor tidak ada.

Cerita Pernikahan Yanto: Langsung Berpisah dengan Istri, Tak Ada Malam Pertama
Hari bahagia itu tidak berlangsung lama. Yanto harus langsung berpisah dengan istrinya. Sehingga tidak ada cerita malam pertama layaknya pengantin baru.

Tangis Haru Iringi Pembebasan Warga Binaan Lapas Klas I Surabaya
Ke-74 warga binaan yang bebas hari ini diantaranya 51 warga binaan bebas bersyarat dan 23 lainnya berstatus bebas murni.

Petugas Lapas Gelar Razia Dadakan untuk Antisipasi Masuknya Barang Terlarang
Semua warga binaan mendukung dan mampu bekerja sama dengan baik untuk memperlancar proses penggeledahan.

Napi Lapas Lamongan Berurai Air Mata Serahkan Wali Nikah Putrinya ke KUA
Hari yang paling membahagiakan bagi putrinya itu berubah haru. Tangis Suud pecah saat menyerahkan anaknya untuk diwalikan oleh petugas KUA Kecamatan Deket.

Ning Ita Siapkan Inkubasi untuk Eks Napi dan Warga Binaan Lapas Mojokerto
"Kalau mereka bisa menghasilkan uang melalui keterampilan yang dimiliki, maka kemungkinan untuk terjerumus ke hal yang negatif bisa dihindarkan," terangnya.

Ingin Besuk Warga Binaan di Lapas Tulungagung, Begini Syaratnya
Kepala Lapas Tulungagung, Tunggul Buwono mengatakan, pembukaan jam besuk ini sesusai dengan surat edaran yang dikeluarkan Kemenkumham.