Kasat Resnarkoba Polrestabes Surabaya, AKBP Daniel Marunduri menyebut, setelah membeli sabu 5 gram, pelaku mengedarkannya kembali dengan paket kecil.
Berita Jawa Timur Terkini
Mas Dhito Minta Penanganan Bedah Rumah Difokuskan Per Desa Hingga Tuntas
Bupati Kediri Hanindhito Himawan Pramana (Mas Dhito) mengatakan, begitu persoalan RTLH satu desa tuntas, baru kemudian pindah ke desa lain.
Mas Dhito Launching Panji CorpU, Program Peningkatan Kapasitas ASN
Melalui video yang diputar saat launching, Mendagri Tito Karnavian mengapresiasi dan mendukung penuh jalannya Panji CorpU yang diinisiasi Mas Dhito itu.
16 Mahasiswa UK Petra Surabaya Lolos MSIB Kemendikbud Ristek
Mereka lolos setelah bersaing dengan 25.672 mahasiswa dari 646 perguruan tinggi lainnya yang ada di Indonesia, baik negeri maupun swasta.
Emil Dardak Ketua DPD Jatim, Demokrat Nganjuk: Waktunya Songsong Pemilu 2024
"Kami tidak ada masalah, tidak ada gejolak, kami baik-baik saja, tidak ada kisruh-kisruh sebagaimana yang beredar," kata Sekretaris Demokrat Nganjuk, Endah.
Tujuh Orang Ditetapkan Tersangka Kasus Ledakan Mercon di Ponorogo
"Secara bersama mereka patungan membeli bahan semua. Bekerja bersama-sama membuat mercon yang meletus ini," kata Kapolres Ponorogo, AKBP Catur Cahyono Wibowo.
Pekerja Bergaji di Bawah Rp 3,5 Juta Bakal Dapat Bantuan Upah Rp 1 Juta
Besaran subsidi upah yang akan disalurkan adalah Rp 1 juta per penerima dengan target sasaran sebanyak 8,8 juta pekerja.
Catatan Ramadan Hari Kedua di Madinah
Kabar baiknya, bagi yang suka shopping, saat salat Tarawih, toko-toko diperkenankan buka. Tapi ini jangan bilang-bilang ya hehe...