"Kami semua akan memboikot Pilgub Jatim 2018 dan Pemilu 2019," kata Samsudin.
Jatim Memilih
Kiai NU Serukan 'Sedulur Ngaji'
Para kiai sepuh Nahdlatul Ulama (NU) di Jawa Timur menyerukan gerakan 'Sedulur Ngaji'.
PKS Ikut Mengusung, Gus Ipul Merasa Enteng Menangi Pilgub Jatim
Gus Ipul merasa enteng memenangkan Pilgub Jatim 2018 dengan adanya dukungan PKS.
PKS Jatim Tebar 1.000 Jurkam Menangkan Gus Ipul - Puti
"Kami siap memenangkan Gus Ipul - Mbak Puti. Kami menyiapkan 1000 juru kampanye," kata Ketua DPW PKS Jawa Timur Arif Hari Setiawan.
Gerindra Surabaya Siapkan 2 Ribu Relawan Untuk Gus Ipul - Puti
Relawan ini direkrut hingga di tingkat anak ranting dengan tugas mencari dukungan untuk pasangan Gus Ipul - Puti .
Datangi CFD Bungkul, Emil Dardak Dicurhati Pedagang
Cawagub Jatim Emil Dardak bersama Istri menikmati pagi berjalan - jalan di Car Free Day Bungkul Surabaya. Pasangan tersebut menyempatkan diri makan semanggi.
Gus Ipul Bicara 'Seribu Dewi' di Pasar Pule, Seperti Apa?
Gus Ipul menawarkan kolaborasi pasar dengan danau bisa menjadi daya tarik untuk pertumbuhan ekonomi desa.
Khofifah Janji Melindungi Petani Apel dari Serbuan Apel 'Bule'
Calon Gubernur Jawa Timur Khofifah Indar Parawansa berjanji akan memproteksi buah apel impor.