"Rokok tanpa cukai itu dijual mulai Rp 5-6 ribu per bungkus," jelas Kasi Intel Kejari Tulungagung, Rahmat Hidayat.
Patroli
Narkoba Senilai Rp 20 Juta di Tulungagung Dimusnahkan
"Barang bukti ini kami sita dari 12 tersangka kasus penyalahgunaan narkoba yang telah diputus oleh pengadilan," Kepala BNNK Tulungagung, AKBP Djoko Purnomo.
Keceriaan Anak-anak di Surabaya Terima Balon dari Polisi
Polrestabes Surabaya membagikan balon kepada pengunjung KBS serta menghimbau agar menciptakan kota Pahlawan yang aman dan nyaman.
Pos Pengamanan Unik Juga Ada di Malang dan Batu
Pos Pengamanan unik dan menarik tidak hanya ada di kota Surabaya saja. Di Malang dan Batu, Pos Pengamanan didesain bertemakan superhero.
Dengar Kabar Istri Siri Ditiduri, Agung Bacok Tetangga
"Pelaku (Agung) emosi setelah dapat kabar istri sirinya diajak hubungan intim oleh tetangganya," terang Kasubbag Humas Polres Blitar, Iptu Burhanudin.
Begini Cara 7 WNA China Pikat Para Pelanggan Judi Online Antar Negara
Ke tujuh tersangka WNA asal China untuk menggaet pengunjung judi online, mereka membuat game online.
Operasikan Judi Online Antar Negara, Tujuh WNA China Diringkus
Ditreskrimsus Polda Jatim menangkap tujuh orang tersangka pelaku asal China yang bekerja sebagai operator judi online di Surabaya.
Polisi di Blitar Berbagi Tips Hindari Penipuan Online
"Jadi sebaiknya jika menerima pesan tersebut, masyarakat lebih baik mengkroscek terlebih dahulu, atau laporkan ke kami (polisi)," kata AKBP Adewira Siregar.