Kegiatan ini juga sebagai upaya mendorong tumbuhnya sustainable tourism di Jember.
Piknik

Anak di Bawah 12 Tahun Dibolehkan Masuk, Tempat Wisata Kota Batu Kembali Ramai
Tempat wisata di Kota Batu mulai kembali bergeliat setelah Pemerintah Kota (Pemkot) memperbolehkan anak usia di bawah 12 tahun masuk destinasi wisata.

Rombongan Camper Van dari Berbagai Kota Jelajahi Wisata Banyuwangi
Komunitas Camper Van Indonesia (CVI) Jawa Timur, yang juga diikuti anggota dari Bali, Jakarta, dan Yogyakarta. Mereka berkemah dan berwisata di Banyuwangi.

Menikmati Sensasi Liburan di Kafe Alas Pacet Mojokerto yang Instagramable
Keindahan alam berupa pohon pinus berjejer lengkap dengan spot foto yang Instagramable salah satu daya tarik bagi pengunjung dari semua umur.

Dukung Kampung Semangat, Puluhan Pesepeda Kunjungi Kali Kedinding Surabaya
Aksi bersepeda di Minggu pagi itu sekaligus untuk menjalin silaturahmi yang sempat tertunda akibat pandemi Covid-19.

Banyuwangi Kembangkan Wellness Tourism dengan Padukan Olahraga dan Rubber Jazz
Usung konsep wisata minat khusus menjaga kebugaran tubuh (Wellness Tourism), Banyuwangi menggelar event jazz di tengah perkebunan karet, yakni Rubber Jazz.

LLBAT Giat ATF Jadikan Balai Kota Batu Landmark
LLBAT merupakan program wisata berkonsep mengenalkan Balai Kota Among Tani agar bisa menjadi landmark Kota Batu.

PHRI Kota Batu Keluhkan Sertifikasi CHSE Berbayar
"Menurut kami program itu justru bertolak belakang dengan upaya pemulihan ekonomi pascapandemi," kata Ketua PHRI Kota Batu, Sujud Hariadi.