Machfud Arifin merupakan alumni SMP Negeri 1 dan Sekolah Menengah Pembangunan Pertama (SMPP) yang sekarang menjadi SMA Negeri 16 Surabaya.
Politik

Muslimat NU se Surabaya Siap Antarkan Machfud Arifin Jadi Wali Kota
Ketua Muslimat NU Surabaya Lilik Fadhilah menyebut, Machfud Arifin memiliki karakteristik yang bagus dan sosok yang religius.

Para Rohaniawan Surabaya Gelar Deklarasi Menangkan Machfud Arifin
"Beliau memperhatikan bagaimana hidup bertoleransi terhadap agama. Oleh sebab itu kita mendukung beliau," kata Ketua Para Rohaniawan Surabaya (Pros), Stepanus.

Dirikan Posko Pemenangan, Sedulur MA Siap Menangkan Machfud Arifin
Ketua Relawan Sedulur MA, Dedy Setyo menyebut bahwa Machfud Arifin adalah sosok yang paling pantas dan cocok menjadi wali kota Surabaya.

Sara Fajira 'Lathi': Machfud Arifin The Next Wali Kota Surabaya
"Pak Machfud itu orangnya asyik banget loh, fleksible sama anak-anak muda kayak kita, nggak kaku-kaku itu, suka bercanda," ungkap Sara Fajira, Penyanyi Lathi.

Sara Fajira 'Lathi' Ajak Kaum Milenial Sukseskan Pilwali Surabaya 2020
"Perlunya kita untuk memilih calon wali kota itu sangat berpengaruh buat ke depan," kata Sara Fajira, penyanyi lagu Lathi.

Langkah Machfud Arifin di Pandemi Covid-19 Diapresiasi Warga Surabaya
Bantuan yang diberikan Calon Wali Kota (Cawali) Surabaya Irjen Pol (Purn) Machfud Arifin di tengah Pandemi Covid-19 membuat masyarakat bersimpati.

RT/RW di Rungkut dan Gunung Anyar Bergerak Menangkan Machfud Arifin
Para pengurus rukun tetangga (RT), rukun warga (RW) di wilayah Kecamatan Rungkut dan Kecamatan Gunung Anyar siap mensukseskan dan memenangkan Machfud Arifin.