"Makanya saya bilang ke Gus Romli, saya katakan, datanglah ke Ponorogo. Sampaikan bahwa 7 fatwa yang disebar KT tidak benar," kata Bupati Ipong.
Viral

Aiptu Sujadi akan Terima Penghargaan dari Gubernur Khofifah
Aksi dramatis Aiptu Sujadi, anggota Polres Kediri menyelamatkan keluarga korban banjir di tepi Tol Ngawi mendapat apresiasi dari Gubernur Jatim Khofifah.

Teror Pamer Alat Kelamin Kembali Terjadi di Mojokerto
Peristiwa kali ini menimpa seorang wanita berinisial EI (25) tepat di depan SMA Kita Bakti, Mojosari, Kabupaten Mojokerto.

MUI Pusat Didatangkan Identifikasi Ajaran di 'Kampung Kiamat' Ponorogo
Koordinasi ke MUI pusat itu dilakukan Bupati Ponorogo, Ipong Muchlissoni menyusul bertambahnya warga yang eksodus ke Malang karena diduga terdoktin kiamat.

PWPM Jatim Serahkan Kasus Hoaks Legalisasi Perzinahan ke Polisi
"Kamipun sepakat diserahkan pada hukum, agar biarkan proses hukum berjalan yang baik," kata Ketua PWPM Jatim, Dikky Syadqomullah.

Gubernur Khofifah Minta Kemenag Datangi 'Kampung Kiamat' di Ponorogo
"Saya minta Kepala Kantor Kemenag Ponorogo dulu untuk mengonfirmasi apa yang terjadi dengan kelompok ini," kata Gubernur Jatim, Khofifah Indar Parawansa.

Hoaks Jokowi akan Legalkan Zina di Banyuwangi, PPP: Itu Kesengajaan
"Itu strategi sistematis, itu sebuah kesengajaan dan akan semakin gencar dilakukan karena saran dari konsultannya," kata Ketum PPP Muhammad Romahurmuziy.

Warga Ponorogo Terdoktrin Kiamat Pindah ke Kasembon Malang, Benarkah?
MUI, polisi hingga Camat Kasembon, Kabupaten Malang buka suara terkait kabar 52 warga Ponorogo yang diduga terdoktrin kiamat pindah ke wilayahnya.