Persik Kediri Youth U16 dan U18 tergabung di Grup B bersama PSS Sleman, PSIS Semarang, Persija Jakarta, Persis Solo dan Arema FC.
Kediri
Berita Informasi Kediri hari ini
Nama Desa di Kediri ini Memang Pesing, Tapi Nggak Perlu Tutup Hidung
Tenang, anda tidak perlu menutup hidung jika ingin berkunjung ke wilayah tersebut. Namun bukan tanpa alasan desa ini diberi nama pesing.
Info Lur! Jelang Sinau Bareng Cak Nun, Ini Rekayasa Pengalihan Arus di SLG
Pengalihan arus dilakukan di bundaran SLG, di mana ruas menuju Pagu akan ditutup mulai pukul 19.00 WIB pada Senin 15 Agustus 2022.
Warga Kampung Halaman Moeldoko di Kediri, Deklarasi Dukung Maju Capres 2024
Dukungan disampaikan melalui deklarasi bersama yang diikuti 500 warga dari sejumlah elemen di kediaman Moeldoko, Minggu (14/8/2022).
Persik Kediri dan Pelatih Javier Roca Sepakat Resmi Berpisah
Direktur Teknik Persik Kediri, Danilo Fernando menyebut keputusan ini diambil manajemen berdasarkan evaluasi secara menyeluruh.
Berawal dari Keluhan Istri, Pria di Kediri Sukses Jadi Breeder Kucing Ras
Berawal dari keluhan sang istri soal tikus, Rubianto atau akrab disapa John Ruby asal Kediri sukses menggeluti jasa pacak dan breeding kucing ras.
Buka Ruang Mahasiswa KKN, Mas Dhito Tawarkan Kampung Onggoboyo
Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Kediri membuka diri bagi civitas akademik yang akan melakukan kegiatan kuliah kerja nyata (KKN).
Ofisial-Pemain Persik Kediri Kejar Wasit Usai Dikalahkan Borneo FC di Kandang
Ofisial dan pemain Persik melakukan protes terhadap kepemimpinan wasit Dwi Susilo dari Jakarta yang dianggap tak adil.