Pemerintah Kota Kediri terus berkomitmen meningkatkan mutu pendidikan.
Politik dan Pemerintahan Kediri
Berita Informasi Politik dan Pemerintahan Kediri hari ini
HUT ke-80, Mbak Vinanda Apresiasi Sinergi dan Dedikasi TNI untuk Kota Kediri
Saat ini, TNI juga berada di garis terdepan dalam mendukung ketahanan pangan, ketahanan ekonomi, hingga ketahanan sosial.
Wali Kota Kediri Belajar Pengelolaan Sampah di TPA Winongo Madiun
Kota Kediri masuk dalam 5 besar Kota/Kabupaten Paling Berkelanjutan di Indonesia, pada UI GreenCity Metric 2025.
7900 Perkawinan Tak Tercatat, Pemkot Kediri Lakukan Koordinasi Lintas Sektor
Sebagai tindak lanjut, Dispendukcapil akan melakukan koordinasi dengan kelurahan dan melakukan program jemput bola.
Resmikan SPPG Kota Kediri, Gus Qowim Ingatkan Soal Food Security dan Cita Rasa
Saat ini Kota Kediri terus memperkuat jejaring layanan gizi.
Perkuat Pelayanan Publik, Pemkab Kediri Angkat 204 PPPK Tahap II
PPPK Tahap II di Kediri ini terdiri dari guru, tenaga kesehatan dan tenaga teknis.
Raperda Perubahan APBD 2025 Disetujui, Percepat Pembangunan Kota Kediri
Mbak Vinanda sebut perubahan APBD merupakan mekanisme kunci dalam pengelolaan keuangan daerah.
Bawaslu Kediri Minta KPU Segera Perbaiki Data Pemilih Berkelanjutan Triwulan II 2025
Bawaslu Kediri temukan ratusan pemilih yang belum termutakhirkan berdasarkan hasil uji petik di sejumlah kecamatan.