Mapolsek Tambelangan yang berada di Kabupaten Sampang itu dibakar setelah jumlah polisi yang meredam aksi massa tidak seimbang.
LKBN Antara
Kerusuhan Kembali Pecah di Depan Kantor Bawaslu
Kerusuhan di depan Kantor Bawaslu, pos polisi yang terletak di persimpangan terbakar.
Presiden Jokowi Tidak Akan Tolerir Pengganggu Keamanan
Presiden Jokowi menyebutkan pemerintah tidak akan memberikan ruang untuk perusuh-perusuh yang akan merusak NKRI.
Prabowo: Jangan Lakukan Kekerasan
Prabowo Subianto didampingi Sandiaga Uno meminta aparat keamanan untuk terus melindungi dan tidak melukai apalagi menembak rakyat.
Massa Bersenjata Bambu Runcing Geruduk Mapolres Pamekasan Madura
Karena ada provokasi, situasi menjadi memanas dan massa pengunjuk rasa yang hendak pulang, berbalik melempari polisi dengan batu dan botol.
Polisi Sita Uang Rp 6 Juta dari Massa Bayaran Kerusuhan di Jakarta
"Totalnya hampir Rp 6 juta, yang terpisah amplop-amplopnya. Mereka mengaku ada yang bayar," kata Kapolri Jenderal Tito Karnavian.
Tiga Orang Ditangkap, 3 Senjata Api dan 12 Dus Peluru Disita
Kapolri Jenderal Tito Karnavian menjelaskan senjata itu akan dipakai untuk menembak demonstran 22 Mei dengan tujuan agar seolah-olah dilakukan aparat.
Massa Rusuh Diduga Bayaran, Polisi Sita Ambulans Parpol & Amplop Uang
"Ada satu ambulans ada logo partainya itu penuh dengan batu dan alat-alat, sudah kami amankan," kata Kadiv Humas Polri, Irjen Pol Mohammad Iqbal.