Pemusnahaan barang bukti ini merupakan hasil sitaan dari 413 perkara pidana umum periode bulan April hingga Desember 2021.
Arina Pramudita
Koordinator Daerah Media Online jatimnow.com
Aksi Ibu Muda di Madiun Bagikan 1000 Minyak Goreng Gratis hingga Ponorogo
Rima mengaku terketuk hatinya lantaran saat berbelanja di ritel modern, minyak goreng justru diserbu mereka yang mampu membeli dengan harga normal.
Pasutri di Gresik Kecelakaan saat Hindari Jalan Berlubang, Satu Orang Meninggal
Ipda Suharto menjelaskan bahwa Rukin dilarikan ke RS pasca peristiwa tersebut, sementara istrinya meninggal di lokasi kejadian.
Kecam Edy Mulyadi, HIPMI Jatim Dukung Pemindahan Ibu Kota
Kami mengecam keras pernyataan intoleran dari Edy Mulyadi dan kawan-kawan," ujar Ketua HIPMI Jatim, Rois S Maming.
Tiga Pelajar Terlibat Kecelakaan di Madiun, Satu Tewas
"Pelajar SMA. (Korban tewas) asalnya Kecamatan Ngebel, Kabupaten Ponorogo. Kejadiannya tadi pagi saat mereka mau berangkat ke sekolah," ujar Ipda Nanang.
Minyak Goreng Langka, Bupati Ponorogo Siapkan Operasi Pasar
"Saya sedang merencanakan dengan pak Ibed (Kepala Dinas Perdagangan, Koperasi dan UMKM) untuk melakukan operasi pasar," ujar Sugiri.
Pedagang di Kota Batu Keluhkan Penyeragaman Harga Minyak Goreng
"Bingung, masa saya jual murah, nanti saya malah merugi. Harga pengambilan saya sudah lebih dari itu," keluh Sri, pemilik toko grosir di jalan Dewi Sartika.
Begal Bersajam Beraksi di Sidoarjo, Motor Dirampas dan Korban Disabet
Aksi komplotan begal itu terjadi pada Minggu (23/1/2022) dini hari di Jalan Raya Pagerwojo, Kecamatan Buduran, Sidoarjo.