Di pertemuan pertama itu pelaku mengaku sakit hati dengan perkataan korban sehingga merencanankan pembunuhan tersebut.
Yanuar Dedy
Reporter jatimnow.com Kabupaten Kediri
Identitas Pembunuh Perempuan di Hotel Kediri, Cleaning Service KUA Jombang
Sehari-hari pelaku bekerja sebagai karyawan harian bagian bersih-bersih (cleaning service) di salah satu Kantor Urusan Agama (KUA) di Kabupaten Jombang.
Javier Roca Pasang Standar Tinggi di Latihan Perdana Persik Kediri
Tak hanya soal fisik, pelatih asal Chile itu ingin anak asuhnya memiliki kemampuan intelektual dan mental yang tinggi saat berlaga nantinya.
Identitas Pembunuh Perempuan di Hotel Kediri, Netizen Sebut Warga Jombang
Bahkan, ada netizen yang sudah memposting foto terduga pelaku. Pria keji itu disebut berinisial MW (21) asal Gudo, Kabupaten Jombang.
Pembunuh Perempuan di Hotel Kediri Ditembak Polisi
Satreskrim Polres Kediri berhasil mengungkap kasus pembunuhan terhadap Ifa Yunani (33) warga Desa Canggu, Kecamatan Badas, Kabupaten Kediri.
Singgung Bahaya Demoralisasi, Mas Dhito Imbau Guru Awasi Penggunaan Gadget Siswa
Bupati Kediri Hanindhito Himawan Pramana (Mas Dhito) menyebut, untuk mencegah bahaya demoralisasi, pembelajaran tatap muka (PTM) sangat diperlukan.
Susur Sungai di Desa Keling, Kabupaten Kediri: Berwisata Sambil Belajar Sejarah
River Tubing di Desa Keling, Kecamatan Kepung itu diawali dari kawasan wisata Goa Jegles dan finish di bangunan kuno Terowongan Bok Pendem.
Perempuan dalam Hotel di Kediri itu Tewas Dibunuh, Pelaku Teridentifikasi
"Terduga pelaku sudah berhasil kami identifikasi. Mudah-mudahan dapat segera kami amankan," ujar Kasat Reskrim Polres Kediri, AKP Rizkika Atmadha.