“Di Kecamatan Pudak itu memang awalnya kotoran sapi berasal dari Kecamatan Pudak. Disana sentra sapi perah,” kata mantan kepala Dinas Sosial, Pemberdayaan Perempuan dan Perlindungan Anak.
Endang Pergiwati
Pria Gantung Diri di Pohon Mangga Tepi Sawah Sidoarjo Gemparkan Warga
Kompol Rochsulullah mengatakan, sebelum adanya pelaporan, datang kakak korban untuk memastikan bahwa yang meninggal dunia adalah adiknya.
Komisi VIII DPR RI Lakukan Kunker ke Kanwil Kemenag Jatim di Sidoarjo
Berdasarkan hasil rapat kerja antara Menag dan jajarannya dengan Komisi VIII DPR RI di Senayan disepakati besaran BPIH untuk setiap jemaah haji reguler rata-rata sebesar Rp93.410.286.
Pasukan Bolone Mas Fahmy Siap Menangkan Prabowo Subianto di Bojonegoro
Para relawan yang menyebut diri sebagai Bolone Mas Fahmy itu solid dan berkomitmen mendukung Prabowo Subianto menjadi Presiden dan menjadikan Mas Fahmy menjadi DPRD Jawa Timur.
Kemendag Siap Dukung Kebutuhan Operasi Freeport untuk Smelter Gresik
"Kami berikan dukungan yang diperlukan, termasuk kemarin perpanjangan untuk peraturan izin ekspor (tembaga)," kata Mendag Zulkifli Hasan.
Truk Fuso Tabrak Bokong Tronton Mogok di Lamongan, Sopir Terjepit
Insiden tersebut membuat salah satu sopir terjepit dan mengalami luka parah.
Asli Majapahit Jatim Deklarasi Pemilu Aman dan Damai
Deklarasi aman dan damai ini diharapkan bisa menjaga iklim usaha tetap berjalan.
Berikut 3 Gagasan PKS Jatim: Pangan, Sehat, dan Kerja
Secara rinci, pangan murah yang ia maksud adalah adalah ketersediaan gudang pangan di setiap desa atau kelurahan di seluruh Jatim. Lalu kerja gampang, yakni program pemberantasan pengangguran secara masif di Jatim.