Anna berharap dengan pergelaran ini dapat menumbuhkan daya tarik wisatawan lokal maupun mancanegara untuk singgah di Kabupaten Bojonegoro.
Misbahul Munir
Reporter jatimnow.com Kabupaten Bojonegoro, Tuban
Ssst..Ini Bocoran 3 Pejabat yang Cocok jadi Pj Bupati Menurut Wakil Ketua DPRD Bojonegoro
"Nah ketiganya ini menurut kami sepertinya sudah memenuhi kriteria," beber Sukur.
4 Negara Ikut Ambil Bagian dalam Bojonegoro Thengul International Folklore Festival
Keempat negara tersebut, yakni India, Mexico, Slovenia dan Uzbekistan, tergabung dalam agenda International Council of Organizations of Folklore Festivals and Folk Art (CIOFF) yang menggelar pertukaran dan pengenalan budaya dengan Pemkab Bojonegoro.
Penjelasan Bupati Bojonegoro soal Merger SDN 1 Megale - Sumberejo
Menurut Bupati Anna keputusan merger sekolah pada 13 sekolah dasar negeri (SDN) dinilai sudah tepat sebagaimana peraturan dan ketentuan yang berlaku.
Siswa dan Wali Murid di Bojonegoro Tolak Merger SDN 1 Megale - Sumberejo karena Alasan Ini
"Kedatangan kami menggelar aksi hari ini adalah untuk meminta agar Pemkab Bojonegoro tidak melakukan merger sekolah, karena hal itu tidak sesuai dengan realita kondisi di lapangan," ujar Yulin.
Dramatis! Petugas Damkarmat Bojonegoro Evakuasi Kuli Tersengat Listrik
"Proses evakuasi, berjalan selama kurang lebih satu jam, karena kondisi di lokasi lumayan menyulitkan petugas, sebab rumah masih belum jadi sehingga perlu kehati-hatian," terangnya.
78 Kebakaran Terjadi di Bojonegoro Sepanjang 2023, Ini Pesan Damkarmat
Kepala Damkarmat Kabupaten Bojonegoro, Ahmad Gunawan mengatakan, banyaknya kejadian kebakaran tersebut disebabkan karena adanya faktor kesengajaan dan kelalaian dari masyarakat.
Cuaca Tak Menentu, Petani Tembakau di Bojonegoro Terancam Gagal Panen
Menurut Yasin, warga Desa Samberan, rata-rata tanaman tembakau yang ditanam oleh masyarakat setempat layu dan mati, setelah terendam air hujan yang mengguyur wilayah Kecamatan Kanor dan sekitarnya beberapa waktu yang lalu.