"Ditahan atau tidak itu merupakan wewenang penyidik," kata Kasatreskrim Polres Trenggalek, AKP Sumi Andana.
Sandhi Nurhartanto
Mereka Calon Wakil Rakyat DPRD Surabaya yang Terpilih, PDIP Memimpin
Rapat pleno terbuka rekapitulasi hasil perolehan suara Pemilu Legislatif yang digelar KPU Kota Surabaya, PDIP memimpin dengan 15 suara.
Bus Sugeng Rahayu Tabrak Motor di Jombang, Satu Pelajar Luka Parah
Korban yang bernama Purwa Pria Rakasiwi kini menjalani perawatan di RSUD Kertosono.
Mahasiswa ITS Juara 1 se ASEAN Inovasi Pendingin Ikan Tenaga Surya
Tim Red Team ITS berhasil mengungguli 15 tim finalis dari perguruan tinggi lain di Asia Tenggara.
Aliansi Mahasiswa Jatim Kecam Upaya Delegitimasi Pemilu
Aksi di KPU Jatim ini, massa juga mendesak kedua capres berhenti mendeklarasikan diri sebagai pemenang.
Perbaiki Atap, Pria di Surabaya ini Tewas Tersengat Listrik
"Korban diduga meninggal karena terkena kabel listrik yang berada di bagian atap rumah," kata Kanit Reskrim Polsek Dukuh Pakis, Ipda Sudjatmiko.
Pembalakan Ilegal Pohon Sonokeling, Tersangka Gunakan Dokumen Palsu
"Bahkan kop surat dan tanda tangan juga dipalsukan oleh tersangka," kata Kasatreskrim Polres Trenggalek, AKP Sumi Andana.
Tiga Kendaraan Terlibat Kecelakaan Beruntun di Tol Waru
Tidak ada korban jiwa dalam kecelakaan yang melibatkan dua truk dan satu Pajero di KM 7 Tol Waru.