Kepala Informasi Data dan Informasi BMKG Juanda, Teguh menyebut, titik gempa susulan dengan kekuatan lebih kecil itu masih berada di sekitar gempa awal.
Blitar
Gempa Magnitudo 6,2 Guncang Blitar, BMKG Sebut Potensi Susulan
"Kemungkinan masih ada (gempa susulan), biasanya akan lebih kecil kekuatannya," ujar Kepala Informasi Data dan Informasi BMKG Juanda, Teguh.
Gempa Magnitudo 6,2 Guncang Blitar, Warga di Jatim Rasakan Getaran
"Sekitar lima detik merasakannya. Lumayan kenceng getarannya," kata Kapolres Blitar, AKBP Leonard Sinambela.
Gempa di Malang Juga Runtuhkan Atap Gedung DPRD Kabupaten Blitar
Gempa di Malang itu mengakibatkan atap atau plafon ruang paripurna DPRD Kabupaten Blitar runtuh.
Wali Kota Blitar Nyanyi dan Joget Tanpa Prokes, Ini Kata Satgas Covid-19 Jatim
Wali Kota Blitar Santoso bernyanyi dan joget bersama belasan orang di atas panggung tanpa menerapkan protokol kesehatan (prokes).
Perjalanan Pelaku Merampok hingga Membunuh Pemilik Toko di Blitar
"Salah satu alasannya karena korban belum tidur. Hingga akhirnya dianiaya hingga meninggal dunia," kata Kapolres Blitar, AKBP Leonard Sinambela.
Perampok yang Bunuh Pemilik Toko di Blitar Dikeler ke TKP
"Apa yang disampaikan tersangka dalam pra rekonstruksi, sesuai dengan hasil olah TKP yang dilaksanakan," kata Kapolres Blitar, AKBP Leonard Sinambela.
Pelaku Perampokan dan Pembunuhan Pemilik Toko di Blitar Terungkap
Polisi menangkap pelaku yang membunuh pemilik toko di Desa Jatinom, Kabupaten Blitar. Dari penyidikan, pelaku juga merampok uang korban.