Anjing yang hadir, diarahkan pada meja khusus sebelum memasuki area acara untuk dilakukan pemeriksaan oleh dokter hewan.
Pariwisata Surabaya
Berita Informasi Pariwisata Surabaya hari ini
Ketika Warga Surabaya Tak Kenal Lontong Kupang, Ini Rujak?
Ia mengamati makanan itu. Mungkin ia tak pernah melihat, apalagi memakannya. "Apa ini, Ma? Rujak ta?" Celetuknya polos.
Crazy Rich Surabaya Tom Liwafa Beri Bonek Pelatihan Digital Marketing
Dalam pelatihan ini sebagai pemberi materi adalah sang crazy rich Surabaya, Tom Liwafa. Ia memberi pelatihan marketing digital secara gratis pada Bonek.
Foto: Keseruan Handover Ceremony All New BR-V di Surabaya
Honda Surabaya Center menyerahkan All New Honda BR-V kepada 50 konsumen di Ciputra World Surabaya.
Bisnis Ternak Sugar Glider di Surabaya, dari Hobi Jadi Cuan
Bekal merawat dan beternak sugar glider ia dapatkan saat mengikuti komunitas Sugar Glider Surabaya (SGS).
Hadiah Masa Kecil Membawa Adi Pradana Raup Puluhan Juta Per Bulan dari Diecast
Atyd memastikan ada keunikan di setiap desain miliknya. Itemnya yang digunakan pun tidak ada yang sama, hanya satu barang untuk satu kali produksi.
Hipoi Karya Mahasiswa Undika, Rak Hidroponik Percantik Interior Rumah
Konsep inovasi ini menggunakan teknologi grow light sebagai pengganti sinar matahari. Jadi menggunakan listrik untuk proses perawatan tanamannya.
Komunitas Pemuda Enterpreneur Surabaya Ikrar Gerakan Berani Bangkit
Dalam kegiatan tersebut, sebanyak 137 peserta ikut berikrar sebagai relawan Gerakan Berani Bangkit.