STIE Perbanas Surabaya menggelar acara halal bihalal lebaran melalui daring aplikasi zoom dan membagikan doorprize bagi peserta.
Pendidikan Surabaya
Berita Informasi Pendidikan Surabaya hari ini
PPDB Berbasis Android Mudahkan Pendaftaran Siswa SD-SMP di Surabaya
Pemerintah Kota (Pemkot) Surabaya menyediakan aplikasi berbasis android untuk Pendaftaran Peserta Didik Baru (PPDB) bagi siswa jenjang SD-SMP Negeri.
Sederet Agenda Unair Digelar saat New Normal, Begini Kesiapannya
Salah satu agenda Unair yaitu penerimaan mahasiswa baru melalui Ujian Tulis Berbasis Komputer (UTBK) pada Juli. Kemudian jalur mandiri pada Agustus 2020.
Pelajar SD ini Sumbangkan Uang Tabungan untuk Penanganan Covid-19
Pelajar kelas II SD bernama Naura Rahima Fatahila itu menyumbangkan uang tabungannya Rp 813 ribu melalui Pusat Pengelolaan Dana dan Sosial (Puspas) Unair.
Tersambar Petir, Validasi Data Siswa Baru SMPN di Surabaya Terganggu
Validasi data siswa penerimaan peserta didik baru (PPDB) SMPN 2020 Dinas Pendidikan Kota Surabaya hari pertama Selasa (26/5/2020) diwarnai gangguan jaringan.
Kampus di Surabaya ini Bikin Alat Pensteril Benda dari Virus Covid-19
Dua mahasiswa Universitas Muhammadiyah Surabaya membuat alat inovasi sterilisasi barang belanjaan dengan sinar ultra violet yang diberi nama Sterila.
Dua Produk Unair Penanganan Covid-19 Diluncurkan Jokowi Secara Daring
Dua produk kolaboratif Universitas Airlangga dalam penanganan pandemi Covid-19 di-launching Presiden Joko Widodo (Jokowi) dalam Hari Kebangkitan Nasional 2020.
Dosen STIE Perbanas Beri Tips Kelola Keuangan di Tengah Pandemi Corona
Minimnya pengetahuan anggota keluarga tentang pengelolaan keuangan dapat memperburuk kondisi rumah tangga dalam menghadapi pandemi.