"Alun-alun ini nantinya akan keren sekali. Dua lantai tapi serasa satu lantai. Jadi ini nanti seperti tersembunyi masuk ke lorong gitu nanti kita bisa lihat alun-alunnya," tambah Mas Abu.
Abdullah Abu Bakar
Wali Kota Kediri Tinjau Dugaan Pencemaran Sumur di Tempurejo, Sebut 2 Kemungkinan Penyebabnya
Berdasarkan penelitian sementara yang sudah dilakukan, Abdullah Abu Bakar tidak merekomendasikan air tersebut digunakan untuk aktivitas sehari-hari seperti mencuci, mandi, memasak, ataupun untuk minum.
KPU Kota Kediri Terima Salinan Surat Pemberhentian Wali Kota Abu Bakar, Mulai Kapan?
"Kemarin kita sudah menerima copy-an surat dari Mendagri terkait pemberhentian Wali Kota Kediri," kata Wahyudi.
Wali Kota Kediri Larang Sekolah Wajibkan Siswa Beli Seragam di Koperasi
“Saya juga minta Inspektorat turun mengaudit sekolah-sekolah terkait adanya laporan pembelian seragam ini,” tambahnya.
Lepas 1144 Burung Perkutut di Upacara Manusuk Sima, Mas Abu Selipkan Pesan Soal Lingkungan
Di Hari Jadi Kota Kediri ini Mas Abu menginginkan agar Kota Kediri menjadi kota yang baik, bersih, dan subur.
Mas Abu Tinjau Jembatan Bandar Ngalim Kota Kediri, Alhamdulillah Wis Nyambung Cah!
“Ini sekarang sudah tersambung antara alun-alun (timur) ke Bandar (barat). Tinggal nyambungin ke jalan, setelah itu bisa dipakai nanti Agustus,” kata Mas Abu.
Mengintip Desain Alun-alun Baru Kota Kediri Karya Arsitek Andra Matin, Keren Cah!
Mas Abu menyebut, bahwa alun-alun ini nantinya akan dibuat seperti lapangan terbuka, tidak bersekat dan berumput yang dikelilingi jalan.
Bus Kota Kediri Diuji Coba Agustus, Mas Abu Beber Konsepnya
“Setidaknya kita menyediakan (dulu) nggak nunggu berjubel,” tandas Mas Abu.