Bantuan 10 ribu paket sembako bagi warga Kota Pahlawan dari Presiden Republik Indonesia (RI) Joko Widodo (Jokowi) diterima Wali Kota Surabaya, Tri Rismaharini.
bantuan
Muhammadiyah Distribusikan Sembako ke 38 Daerah di Jatim
Pimpinan Wilayah Muhammadiyah Jawa Timur mendistribusikan bantuan sembako ke masyarakat yang terdampak akibat pandemi virus Corona.
Jatim Jadi Provinsi Pertama Salurkan BLT Dana Desa Dampak Covid-19
Realisasi Bantuan Langsung Tunai Dana Desa (BLT-DD) di Jombang, Jawa Timur menjadi pertama kali dan tercepat se Indonesia.
Amali WNBK Bantu Pemprov Penanganan Covid-19 di Jatim
Asosiasi Masyarakat Peduli Warga Negara Berkebutuhan Khusus Indonesia (Amali WNBK) ambil bagian dalam langkah penanganan pencegahan Covid-19 di Jatim.
Dukung PSBB, Muhammadiyah Beri Bantuan ke Ojol di Surabaya
Pemberian bantuan kepada ojek online (ojol) ini untuk mendukung program Gubernur Jatim dan Wali Kota Surabaya dalam menerapkan PSBB.
100 Tempat Ibadah di Gresik Terima Bantuan Perangkat Cegah Covid-19
Bantuan itu diberikan oleh Tim Satgas Tanggap Covid-19 BUMN di Jatim yang dikoordinir Petrokimia Gresik.
Pemprov Beri Bantuan Juru Pelihara Cagar Budaya dan Seniman di Jatim
Tercatat ada 750 seniman dan 240 juru pelihara cagar budaya yang menerima bantuan rutin dari Pemprov Jatim.
Pemkot Surabaya Diminta Segera Bantu Warga Terdampak Wabah Covid-19
"Segera memberikan kepastian waktu. Karena masyarakat juga menunggu kapan dana pembantu itu dibagi," kata Ketua Komisi D DPRD Kota Surabaya, Khusnul Khotimah.