Pada tahun 2018, Pemkot Blitar menganggarkan sedikitnya satu setengah miliar rupiah untuk merenovasi sejumlah fasilitas yang ada di Istana Gebang.
Blitar
Pemkot Blitar Alokasikan Rp 150 Miliar APBD untuk Penanganan ODGJ
Rencana alokasi anggaran tersebut disampaikan oleh Pemkot Blitar pada rapat paripurna bersama DPRD Kota Blitar.
Semester Awal 2018, 1.841 Wanita di Blitar Menjanda
Faktor ekonomi, menjadi faktor utama Pasutri ingin pisah ranjang. Ini berarti ada sekitar 1.841 wanita di Blitar yang menjadi calon janda.
Musim Kemarau, Lima Kecamatan di Blitar ini Rawan Kekeringan
Lima kecamatan tersebut meliputi Bakung, Wonotirto, Panggungrejo, Binagun dan Wates. Di daerah ini menjadi wilayah berpotensi Kekeringan parah.
Satu Parpol di Blitar Dipastikan Tidak Mengikuti Seleksi Bacaleg
"Sampai ditutup tadi malam, semua berkas dari Bakal Calon sudah kami terima. Hanya PKPI yang tidak mendaftarkan Bacalegnya," kata Ketua KPU Blitar.
Hendak Transaksi Pil Koplo, Pemuda di Blitar ini Diringkus Polisi
"Saudara ZA ini kemudian kita tangkap beserta barang bukti saat sedang transaksi," kata dia, Rabu (18/07/2018).
Cek Stabilitas Harga Telur, Polisi dan Dinas Peternakan Gelar Sidak
Untuk memastikan stabilitas harga dan kecukupan ketersediaan telur di Kabupaten Blitar, Kapolres melakukan Sidak dan monitoring di peternakan-peternakan ayam.
Imigrasi Tangguhkan 79 Pemohon Paspor dari Blitar
Selain dugaan untuk menjadi TKI non-prosedural, beberapa pemohon memberikan keterangan yang membuat petugas meragukan pengajuan paspor.