Bambang Drajad bukan nama asing di persepakbolaan Kabupaten Kediri. Bambang sudah pernah menukangi tim berjuluk Bledug Kelud itu di tahun 2017, 2018, dan 2019.
Bupati Kediri
Mas Dhito Dorong Percepatan Listrik ke Pemukiman Baru Warga Terdampak Bandara
Pemukiman baru itu ditempati sekitar 18 KK. Mereka yang tinggal di sana berasal dari Kecamatan Grogol dan Kecamatan Tarokan.
Penari Indonesia Kenalkan Pakaian Khas Kabupaten Kediri di Turki
Pakaian kebanggaan warga Bumi Panjalu itu dikenakan oleh Gelar Gian Crismeril, seniman tari delegasi Indonesia yang tampil dalam Festival Pasar Senggol Turki.
Pada Jemaah Haji, Mas Dhito Titip Doa untuk Kesejahteraan Kabupaten Kediri
Mendengar titipan doa dari Mas Dhito, jemaah haji mengamini apa yang menjadi harapan suami Eriani Annisa Hanindhito tersebut.
Mas Dhito, Si Anak Vespa yang Kini Jadi Bupati Kediri
Di tengah euforia Vespa World Day 2022 di Nusa Dua Bali, Bupati Kediri Hanindhito Himawan Pramana mengungkap cerita menarik soal tunggangan mesin kanan itu.
Mas Dhito Dorong Petani di Kediri Tingkatkan Nilai Jual
Bupati Kediri Hanindhito Himawan Pramana mendorong petani di Kabupaten Kediri untuk memiliki daya tawar dan meningkatkan nilai jual atas komoditas pertaniannya.
Jaga Keselamatan, Mas Dhito Minta Jembatan Alternatif Ngadi Ditutup Saat Hujan
Bupati Kediri Hanindhito Himawan Pramana melakukan evaluasi dalam proses pembangunan Jembatan Ngadi yang menghubungkan Kabupaten Kediri dengan Tulungagung.
Sambut Baik Pembangunan Jembatan Ngadi, Warga Tulungagung: Matursuwun Mas Dhito
Pengecekan lokasi jembatan dilakukan Mas Dhito sebelum menghadiri acara Jumat Ngopi di Pendopo Kecamatan Mojo. Hadirnya Mas Dhito disambut warga Tulungagung.