Ojek online rentan tertular Virus Corona (Covid-19) karena selalu kontak dengan penumpang yang berbeda-beda.
Corona di Jawa Timur
Dua Warga Kabupaten Probolinggo PDP Corona, 9 ODP dan 164 ODR
Tim Satgas Covid-19 Kabupaten Probolinggo menyebut dua warga dinyatakan masuk status Pasien Dalam Pengawasan (PDP).
Cegah Penyebaran Corona, Pemkab Buka Posko di Perbatasan Ponorogo
Pertahankan status zona zero corona, Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Ponorogo mendirikan posko screening di perbatasan Madiun-Ponorogo.
Video: Cara SMK di Ponorogo Hadapi Corona
jatimnow.com - Mencegah penyebaran Virus Corona (Covid-19), SMK PGRI 2 Ponorogo membuat room screening (bilik sterilisasi), Sabtu
Khawatir Penyebaran Covid-19, Durian Banyuwangi Bisa Dipesan Online
Pecinta durian bisa memesan secara online terhadap buah yang banyak durinya tersebut ditengah penyebaran Virus Corona (Covid-19).
Ini Langkah SMK di Ponorogo Cegah Penyebaran Virus Corona
Para tamu yang datang ke SMK di Ponorogo itu mulai dari kendaraan hingga tubuhnya disemprot disinfektan.
Ini Alasan di Balik Siswa MTS Senori Tuban Masuk Sekolah
Para pelajar MTS Islamiyah Banat Senori, Tuban diketahui beraktifitas di dalam sekolah di tengah libur untuk mengantisipasi penyebaran Virus Corona (Covid-19).
Imbas Wabah Virus Corona, Taman dan Kebun Bibit di Kota Malang Ditutup
Dinas Lingkungan Hidup (DLH) Kota Malang menutup sementara sejumlah taman dan kebun bibit bagi pengunjung imbas penyebaran Virus Corona (Covid-19).