"Penerapan manajemen 5R dalam perusahaan menjadi pondasi dalam peningkatan mutu dan produktivitas perusahaan untuk terciptanya budaya kerja yang andal, membangun budaya produktif, serta mendorong daya saing perusahaan," ujar Vita Mahreyni.
Disnakertrans
Laporan Pengaduan THR Diinput Real Time, Dipantau Kemenaker
Semua posko di kota-kabupaten akan terkoneksi dengan posko induk di kantor Disnakertrans Jatim terintegrasi dengan kantor Kemenaker.
Pemprov Jatim Buka 53 Posko Pengaduan THR untuk Karyawan
Pendirian posko pengaduan THR ini didirikan berdasarkan surat edaran (SE) Kementerian Ketenagakerjaan (Kemenaker) nomor M/2/HK.04.00/III/2023
Bank Jatim Gandeng Disnakertrans Gaet Tenaga Magang Siap Kerja
"Ini komitmen kami dalam mendukung program Gubernur Jatim untuk memperluas lapangan pekerjaan," ujar Direktur Manajemen Risiko Bank Jatim, Eko Susetyono.
Satgas Kecamatan di Tulungagung Bakal Dibentuk Antisipasi Calon PMI Ilegal
Kepala Disnakertrans Tulungagung, Agus Santoso merasa kehilangan wewenang terhadap pengawasan ketenagakerjaan bagi calon PMI.
Ditampungnya Aspirasi Buruh di Jatim Terkait Kenaikan Harga BBM
Forum diskusi itu melibatkan perwakilan berbagai organisasi buruh di Jatim dengan Disnakertrans, kepolisian dan BPJS Ketenagakerjaan.
PMI Rawan Terpapar Omicron, Disnakertrans Jatim Siapkan Pencegahan
Kepala Bidang Penempatan dan Perluasan Tenaga Kerja Disnakertrans Jatim, Sunarya mengatakan, PMI yang hendak berangkat ke negara tujuan wajib mematuhi prokes.
Disnakertrans Sebut Upah Minimum 2021 di Jatim Tidak Naik
Upah minimum Provinsi Jatim Tahun 2021 dipastikan tidak mengalami kenaikan atau sama dengan tahun sebelumnya.