"Lamongan ini punya tenun ikat yang sentranya ada di Desa Parengan yang memang diproduksi oleh penduduk desa ini," kata Gubernur Khofifah.
ekspor

Petani Kopi Banyuwangi Bakal Bertemu dengan Investor Asing di Ijen Coffee Market
Program Ijen Coffee Market akan melibatkan 35 investor dari dalam negeri serta berbagai negara, seperti Jerman, Kanada, Filipina dan lainnya.

Duduk di Kursi Roda, Vio Raup Puluhan Juta Per Bulan dari Bonsai
Vio mampu meraup puluhan juta rupiah dari bisnis bonsai uang yang ia geluti. Beragam jenis bonsai mulai cemara, sancang, fikus, dan sebagainya.

Ekspor 1 Kontainer Motor Listrik Gesits Tiba di Senegal
Ekspor perdana itu merupakan pengiriman pertama untuk memenuhi pesanan 200 unit motor Gesits ke Senegal.

Ekspor Mie Instan Indonesia Peringkat Dua Dunia
Konsumsi mie instan global sebesar 116,56 miliar porsi, dan Indonesia berada peringkat kedua dengan mengkonsumsi 12,6 miliar porsi.

Video: PT AMA Ekspor Perdana Pro EM1 ke Tiongkok
jatimnow.com - Pro-EM1, produk minuman suplemen kesehatan probiotik berbahan alam asli karya Indonesia berhasil menembus pasar global. PT Agro

Kepala BPOM RI Bangga PT AMA Ekspor Perdana Pro EM1 ke China
"Nama Indonesia bisa terangkat di tatanan pasar global," kata Kepala Badan Pengawasan Obat dan Makanan (BPOM) RI, Penny Kusumastuti Lukito.

UMKM Mitra Binaan SIG Berhasil Mengekspor 2.160 Botol Sambal
UMKM mitra binaan PT Semen Indonesia (Persero) Tbk (SIG) yang memproduksi sambal telah mengekspor 2.160 botol sambal ke berbagai negara.