Pada 17 Februari 2022 lalu penambahan kasus harian Covid-19 varian Omicron di Jatim melampaui kasus harian tertinggi pada bulan Juli 2021.
Gubernur Jatim Khofifah
Di Tengah Gelombang Ketiga Covid-19, Capaian PAD Jawa Timur Terpantau Progresif
Data Bapenda Jatim per tanggal 17 Februari 2022, penerimaan kas PAD Jatim mencapai Rp1,56 triliun atau 10,95?ri target PAD tahun 2022 Rp14,25 triliun.
Nilai Positif dari Para Akademisi Unair untuk 3 Tahun Kepemimpinan Khofifah-Emil
Para akademisi dari Unair menggelar focus discussion group di momen 3 tahun kepemimpinan Gubernur Jatim Khofifah Indar Parawansa dan Wakilnya Emil Dardak.
Khofifah Minta Kabupaten dan Kota di Jatim Fokus Kejar Target Vaksinasi
Khofifah menegaskan, jangan sampai vaksin-vaksin yang didistribusikan ke seluruh kabupaten/kota masih tersisa bahkan hingga kadaluwarsa.
Khofifah Gembira RSU dr Soetomo Berhasil Pisahkan Kembar Siam Anaya-Inaya
"Ini merupakan operasi kembar siam yang ke-114 yang berhasil ditangani oleh RSU dr Soetomo," kata Gubernur Jawa Timur, Khofifah Indar Parawansa.
Jatim Catat Angka Neraca Perdagangan Tertinggi dalam 10 Tahun Terakhir
Gubernur Jatim Khofifah menerangkan, di tahun 2021 sektor perdagangan tumbuh sebesar 7,83 persen atau lebih tinggi dibandingkan pertumbuhan nasional 4,65%.
Majukan Daerah, Khofifah Tekankan Kades Berinovasi dan Kreatif
Hal itu disampaikan Khofifah saat membuka Diklat Peningkatan Kapasitas Sumber Daya Manusia (SDM) bagi Kepala Desa Pemerintah Provinsi Jawa Timur.
Gubernur Khofifah: UMKM Jatim Berhasil Survive Sekaligus Naik Kelas saat Pandemi
Rumah kurasi didirikan oleh BI Kantor Perwakilan Jatim untuk membantu produk UMKM yang hendak dikirim ke luar negeri terstandar dengan baik.