Cat pelapis dan stiker antivirus bernama CoFirm+ itu buatana Kepala Pusat Penelitian Material Maju dan Teknologi Nano ITS, Dr Agung Purniawan bersama timnya.
inovasi

Punya Rektor Baru, UMG Siapkan Inovasi Internasional
Universitas Muhammadiyah Gresik (UMG) melantik Dr. Eko Budi Leksono sebagai rektor baru masa jabatan 2021-2025.

Melihat Troli Peti Jenazah Korban Covid-19 Karya UK Petra Surabaya
Troli dengan roda mirip tank itu diciptakan 6 orang yang terdiri dari dosen dan mahasiswa Program Studi Teknik Mesin Universitas Kristen (UK) Petra, Surabaya.

Dua Mahasiswa di Surabaya ini Buat Tempat Sampah Olah Limbah Masker
Dua mahasiswa dari Departemen Teknik Kimia dan Departemen Teknik Sipil merancang tempat sampah pengolahan limbah masker sekali pakai.

Mahasiswa ITS Bikin Plastik yang Dapat Dibuat Pakan Ternak
Keunggulan lain dari kantong plastik karya mahasiswa ITS tersebut dapat dijadikan pakan ternak dan pupuk, serta mudah terurai oleh tanah.

Tim Inovasi SIG Raih 10 Penghargaan Kategori Platinum di Ajang ICQCC
Tim inovasi PT Semen Indonesia (Persero) Tbk (SIG) raih 10 penghargaan kategori Platinum di ajang Internasional Convention on Quality Control Circles (ICQCC).

Kartu e-Nak Banyuwangi Raih TOP 30 Inovasi Pelayanan Publik Jatim
Inovasi Kartu Ternak Elektronik Banyuwangi (e-Nak Wangi) berhasil meraih penghargaan TOP 30 Kompetisi Inovasi Pelayanan Publik (Kovablik) Jawa Timur 2020.

Bupati Anas Sharing Inovasi Daerah Banyuwangi dalam Webinar Lemhanas
Bupati Banyuwangi Abdullah Azwar Anas jadi narasumber dalam diskusi panel online Sistem Manajemen Nasional yang digelar Lembaga Ketahanan Nasional (Lemhanas).